1. Entitas dan varianya.
Entity adalah obyek yang dapat dibedakan dalam dunia
nyata.
Untity
dibedakan menjadi:
·
Entitas lemah berisi entitas yang
kemunculannya bergantung pada eksistensinya dalam sebuah relasi terhadap
entitas lain.
·
Entitas kuat adalah kebalikan dari
entitas lemah, kemunculannya tidak bergantung pada eksistensinya dalam sebuah
relasi terhadap entitas lain.
·
Sub entitas
Hinpunan entitas yang beranggotakan entitas yang
merupakan bagian dari entitas utamanya.
Simbol dari jenis
entitas
2. Kardinalitas
Contohnya
0 komentar:
Posting Komentar